PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN STEK MAWAR (Rosa sp) PADA BERBAGAI WAKTU PERENDAMAN EKSTRAK BAWANG MERAH

Article History

Submited : June 15, 2022
Published : June 2, 2022

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pertumbuhan dan perkembangan stek mawar pada berbagai waktu perendaman ekstrak bawang merah. Penelitian ini telah dilaksanakan di Desa Tutung, Kecamatan Walea Kepulauan, Kabupaten Tojo Una-Una, Provinsi Sulawesi Tengah. Penelitian telah dilaksanakan pada bulan Maret sampai bulan Mei 2020 dan metode penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK), yang terdiri dari 5 perlakuan dan 3 ulangan dengan lama perendaman, yaitu L0 (Tanpa Perendaman), L1 (6 Jam Perendaman), L2 (12 Jam Perendaman), L3 (18 Jam Perendaman), L4 (24 Jam Perendaman). Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh waktu perendaman ekstrak bawang merah terhadap parameter jumlah tunas dan jumlah bunga. Waktu perendaman ekstrak bawang merah selama 24 jam (L4) mampu menghasilkan jumlah tunas dan jumlah bunga tertinggi masing-masing 7,22 dan 3,45, namun waktu perendaman ekstrak bawang merah selama 24 jam (L4) tidak berbeda dengan waktu perendaman ekstrak bawang merah selama 18 jam (L3).

Awang, Y., Anieza Shazmi Shaharom, Rosli B. Mohamad dan Ahmad. 2009. Chemical and Physical Characteristics of Cocopeat- Based Media Mixtures and Their Effects on the Growth and Development of Celosia Cristata. American Journal of Agricultural and Biological Sciences 4 (1): 63-71, 2009 ISSN 1557-4989.
Badan Pusat Statistik, dan Direktorat Jenderal Hortikultura 2019. Data Statistik Tanaman Hias Indonesia. Badan Pusat Statistik, Jakarta. (2)2 : 131-140.

Campbell, N.A., Reece, J.B., dan Mitchell, L.G. 2003. Biologi. Jilid 2. Edisi Kelima. Alih Bahasa: Wasmen. Jakarta: Penerbit Erlangga. Vol 3. No. 2 10-11.

Fahmi. Z., dan Ismail. 2015. Media tanam sebagai Faktor Eksternal yang Mempengaruhi Pertumbuhan Tanaman. Balai besar perbenihan dan proteksi tanaman perkebunan surabaya. diunduh pada tanggal 16 Desember 2016, pukul 22.00 WIB.

Hartus, 2010. Lada Hibrida Harapan Tahan Terhadap Penyakit BPB. Prosiding Simposium IV Hasil Penelitian Tanaman Perkebunan Bogor 28-30 September 2004 pp:252.

Hopkins, G.W. and N.P.A. Hunner. 2004. Introduction to Plant Physiology. Fourth edition. John wiley & Sons, Inc, United States of America. Vol.2 No.1 Tahun 2004.

Huik, E. M. 2004. Pengaruh Rootone F dan Ukuran Diameter Stek Terhadap Pertumbuhan dari Stek Batang Jati (Tektonia grandis L. F). Jurnal sains dan teknologi Indonesia Vol. 5. No. 5. 55-63.

Irawan, A dan Hanif N. H. 2014. Kesesuaian Penggunaan Cocopeat sebagai Media Sapih pada Politube dalam Pembibitan Cempaka (Magnolia elegans (Blume.) H.Keng). Jurnal WASIAN Vol.1 No.2 Tahun 2014:73-76.
Mc Donald, P., R. A. Edwards, J. F. D. Greenhalgh and C. A. Morgan. 2002. Animal Nutrition. 5 the dition. Longman Scientific and Technical, New York. Vol.2 No. 5, Tahun 2002.

Pamungkas F.T, S,. Darmanti dan B Raharjo. 2009. Pengaruh Konsentrasi dan Lama Perendamandalam Supernatan Kultur (Bacillus sp). 2 DUCC-BR-K1, 3. Vol. 1 No.5, Tahun 2009.

Setyowati T, 2004. Pengaruh Ekstrak Bawang Merah (Allium cepa L.) dan Ekstrak Bawang Putih (Allium sativum L.) terhadap Pertumbuhan Stek Bunga Mawar (Rosa sinensis L.). Skripsi. Tidak dipublikasikan. Malan Universitas Muhammadiyah.
Lawadang, W. K., & Laude, S. (2022). PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN STEK MAWAR (Rosa sp) PADA BERBAGAI WAKTU PERENDAMAN EKSTRAK BAWANG MERAH. AGROTEKBIS : JURNAL ILMU PERTANIAN (e-Journal), 10(3), 166 - 174. Retrieved from http://518849.wannyin.cyou/index.php/agrotekbis/article/view/1335
Fulltext